11 Hewan Langka yang Hampir Mustahil Dilihat di Alam Liar

10 Hewan Paling Langka di Dunia, Ada di Pulau Jawa!
5 Hewan Langka yang Hampir Mustahil Dilihat di Alam Liar– Keserakahan manusia tak hanya menyebabkan rusaknya lingkungan alam saja, tapi turut berkontribusi mengurangi dan bahkan menghilangkan keberadaan populasi makhluk hidup yang ada di dalamnya. Salah satu populasi yang keberadaannya terkena dampak dari sifat buruk manusia ini ialah populasi hewan. Banyak jenis hewan yang keberadannya mulai sulit ditemukan akibat ulah manusia yang merusak habitat hidup para hewan.

Rusaknya habitat para hewan tersebut membuat mereka tidak bisa mempertahankan eksistensinya. Hal inilah yang membuat keberadaan jenis hewan tertentu menjadi sedikit populasinya. Bahkan, tak sedikit pula jenis hewan yang hampir mustahil ditemukan. Lalu, kira-kira, apa saja jenis hewan tersebut?

1. California Condor

Hampir Mustahil Ditemukan, Ini 11 Hewan Paling Langka di Dunia

Burung terbesar endemik Amerika Utara ini pernah hampir punah, Bela. Keberadaanya benar-benar tidak ditemukan sama sekali. Namun, kemudian, terdapat 27 burung yang memiliki lebar sayap sebesar 3 meter ini. Sisa burung California condor ini kemudian dimasukkan ke dalam program pengembagnbiakan, agar bisa memperbanyak populasinya.

2. Kodok Dusky Gopher

Hampir Mustahil Ditemukan, Ini 11 Hewan Paling Langka di Dunia

Spesies hewan langka yang berikutnya ialah kodok Dusky Gopher yang berasal dari belahan Selatan Amerika Serikat. Sangat miris, keberadaan jenis spesies yang hanya dapat ditemukan di dua kolam kecil di Mississippi ini hanya tersisa kurang dari 250 ekor saja.

3. Gajah Tikus

Hampir Mustahil Ditemukan, Ini 11 Hewan Paling Langka di Dunia

Hewan terlangka selanjutnya ialah Gajah tikus. Mamalia kecil asal Afrika ini sangat unik karena bergerak seperti kelinci dengan kemampuan pendengaran dan penciuman yang sangat tajam. Jenis hewan yang satu ini sempat hilang selama 50 tahun dan untuk pertama kalinya ditemukan kembali pada 2019 lalu di daerah di Djibouti, sebuah negara di Tanduk Afrika.

4. Udang Mantis

Hampir Mustahil Ditemukan, Ini 11 Hewan Paling Langka di Dunia

Disebut sebagai mahluk hidup yang penuh dengan warna, Udang Mantis juga termasuk ke dalam daftar hewan terlangka. Banyak orang yang menangkapnya untuk keperluan konsumsi atau untuk diperjualbelikan kembali. Keindahan dari tubuh udang Mantis yang menampilkan warna oranye, hijau, merah dan biru yang cantik tersebut yang membuat jenis udang ini banyak diburu.

5. Glasswinged Butterfly

Hampir Mustahil Ditemukan, Ini 11 Hewan Paling Langka di Dunia

Super cantik, hewan dengan sayap yang transparan ini juga masuk ke dalam daftar hewan langka yang sangat sulit ditemukan. Habitat dari jenis kupu-kupu yang memukau ini ialah di hutan lembap dan kebun yang berlokasi di Amerika Tengah.

6. Araripe Manaik

Hampir Mustahil Ditemukan, Ini 11 Hewan Paling Langka di Dunia

Hewan langka selanjutnya yang sangat sulit ditemukan ialah burung endemik Brazil. Rusaknya habitat burung Araripe Manaik ini menyebabkan jumlah populasi burung ini hanya tersisa sebanyak 800 ekor.

7. Nicobar Pigeon

Hampir Mustahil Ditemukan, Ini 11 Hewan Paling Langka di Dunia

Menjadi merpati dengan warna yang paling menarik di dunia, burung jenis ini juga menjadi salah satu hewan yang mustahil ditemukan. Setiap tahunnya, populasi jenis burung yang satu ini semakin menurun.

8. Serigala Meksiko

Hampir Mustahil Ditemukan, Ini 11 Hewan Paling Langka di Dunia

Sempat mengalami pembantaian oleh oknum di Amerika Serikat pada tahun 1970-an, jenis hewan yang satu ini keberadaannya sungguh memperhatinkan. Di tiap tahunnya, jumlah populasinya sangat menurun yang menyebabkan keberadannya sangat sulit ditemukan.

9. Madagascan Fish Eagle

Hampir Mustahil Ditemukan, Ini 11 Hewan Paling Langka di Dunia

Hancurnya habitat burung asal Madagaskar ini juga diikuti dengan menurunya jumlah populasi penghuninya, yaitu Madagascan Fish Eagle. Hingga saat ini, jumlah burung yang satu ini hanya ada sekitar 120 pasang.

10. Angonoka Tortoise

Hampir Mustahil Ditemukan, Ini 11 Hewan Paling Langka di Dunia

Selain Elang Madagaskar, jenis kura-kura asal Madagaskar yang satu ini juga terancam punah. Melansir dari berbagai sumber, sampai saat ini jumlah populasi kura-kura jenis ini hanya ada sekitar 200 ekor.

11. Badak Jawa

Hampir Mustahil Ditemukan, Ini 11 Hewan Paling Langka di Dunia

Menjadi mamalia terbesar di dunia, Badak Jawa menjadi salah satu spesies yang termasuk ke dalam daftar hewan langka. Hingga kini, keberadannya hanya tersisa sebanyak 60-70 ekor.

Kira-kira, apakah kamu apa yang ingin kamu lakukan agar kelak keturunanmu masih bisa mengenali hewan langka di dunia ini, Bela?

11 Hewan Langka yang Hampir Mustahil Dilihat di Alam Liar Baca Selengkapnya

Beberapa Jenis Ikan Air Tawar Yang Mulai Langka

Beberapa Jenis Ikan Air Tawar Yang Mulai Langka

Beberapa Jenis Ikan Air Tawar Yang Mulai Langka – Penting untuk kalian ketahui bahwa beberapa jenis ikan yang hidup di perairan indonesia ada yang sebagian mengalami kepunahan. Pasalnya beberapa jenis ikan tersebut terancam punah di karenakan. Kondisi air yang tercemar juga ulah manusia yang sering melakukan tangkapan ikan berlebihan. Sehingga untuk beberapa jenis ikan menjadi langka terlebih lagi beberapa jenis ikan tersebut. Termasuk ikan yang perkembang biakan nya lambat.

Selain itu, beberapa spesies ikan tawar yang termasuk jenis ikan yang terancam punah, seperti jumlah habitat yang berkurang, polusi air, dan diperparah dengan penangkapan ikan secara berlebihan menyebabkan beberapa jenis ikan hias air tawar langka beberapa tahun terakhir. Dan berikut ini adalah penjelasan mengenai beberapa jenis ikan langka yang ada di indonesia. hewanlangkah.

1. Ikan Balashark.

Ikan Balashark atau Radiangaus (Balantiocheilos melanopterus) merupakan jenis ikan hias yang banyak dipelihara oleh masyarakat. Ikan kecil yang dapat ditemukan di Pulau Sumatera, Pennisular Malaysia, dan Kalimantan ini populasinya kian hari kian menyusut dan diambang kepunahan. Bahkan kalau dilihat dari status konservasinya, IUCN telah memasukannya dalam status vurnerable (Vu) atau rentan, dimana beresiko tinggi terhadap kepunahan. Ikan Balashark banyak yang ditemukan telah punah secara regional di beberapa tempat. Di Indonesia tepatnya di Danau Sentarum, Kalimantan, pada tahun 1993-1995 dilaporkan terjadi penurunan populasi yang sangat drastis sejak tahun 1975.

2. Wader Goa.

Ikan Wader Goa (Puntius microps) merupakan ikan wader endemik Pulau Jawa yang biasa ditemukan di goa-goa. Oleh karena itulah ikan ini dinamai sebagai ikan wader goa. Biasanya wader goa hidup pada badan air di dalam goa yang gelap. Dalam sebuah penelitian diungkapkan bahwa indra pengelihatan ikan ini tidak aktif atau bisa dikatakan ikan ini buta. Di Indonesia jenis ikan ini dilindungi oleh PP Nomor 7 tahun 1999 tentang Pengawetan Jenis Tumbuhan dan Satwa. Aplikasi Pragmatic Play

Beberapa Jenis Ikan Air Tawar Yang Mulai Langka

3. Ikan Kadal atau Selusur Maninjau.

Ikan Kadal (Homaloptera gymnogaster) merupakan jenis ikan asli Indonesia yang dapat ditemukan di Pulau Sumatera. Jenis ikan yang dapat ditemukan di perairan berarus deras atau jeram pada dataran tinggi ini pernah tercatat di Danau Maninjau, Jambi, Sungai Bohorok Sumatera Utara, dan Danau Gunung Tujuh perbatasan antara Jambi dan Sumatera Barat. Seperti halnya ikan wader goa, ikan kadal juga dilindungi oleh PP Nomor 7 tahun 1999 tentang Pengawetan Jenis Tumbuhan dan Satwa.

 

Beberapa Jenis Ikan Air Tawar Yang Mulai Langka Baca Selengkapnya

Beberapa jenis Ikan Air Tawar Yang Sangat Langka

Beberapa jenis Ikan Air Tawar Yang Sangat Langka

Beberapa jenis Ikan Air Tawar Yang Sangat Langka – Penting untuk kalian ketahui bahwa ikan hias air tawar langka adalah jenis ikan air tawar yang sulit di temukan. Dan bahkan beberapa di antara jenis ikan air tawar tersebut ada yang hampir punah. Berbeda dengan ikan hias air tawar lainnya yang umum di buru untuk di jadikan koleksi di akuarium rumah.

Beberapa jenis ikan air tawar tersebut di buru karena. Memiliki bentuk yang unik dengan corak warna yang indah. Selain itu sulitnya beberapa jenis ikan air tawar ini di temukan karena faktor lingkungan dan air yang semakin hari semakin  tercemar. Membuat beberap jenis ikan air tawar banyak yang mati dan sulit untuk berkembang biak. Berikut ini adalah jenis ikan air tawar yang terancam punah dan penting untuk kalian ketahui. hewanlangkah.

Jenis Ikan Hias Air Tawar Langka.

1. Black Ghost.

Nama ilmiahnya adalah Apteronotus albifrons, ikan ini berasal dari Amerika Selatan termasuk Amazon. Bentuk tubuh ikan ini cukup unik karena di bagian tubuhnya terdapat gelambir dan keseluruhan tubuhnya berwarna hitam seperti namanya kecuali ekornya.
Black ghost yang termasuk ikan hias air tawar langka ini adalah ikan yang populer. Ikan ini termasuk ikan yang aktif di malam hari. Jika digabungkan dengan ikan lain, ikan ini tak akan mengganggu ikan yang lain. Hebatnya ikan ini bisa menghasilkan listrik dalam jumlah yang kecil. Sayangnya, ikan ini cukup sulit untuk ditemukan karena di Indonesia pembudidayaannya masih jarang.

2. Ikan Harimau Sumatera.

Ikan harimau Sumatera memiliki corak yang hampir sama seperti harimau dan berasal dari Pulau Sumatera. Ikan ini memiliki warna dasar orange (kekuningan) dengan corak hitam memanjang. Akan tetapi ikan ini sudah bisa jarang ditemui di habitatnya karenanya banyak para kolektor ikan hias yang memburu ikan ini. Deposit IBCBET

Beberapa jenis Ikan Air Tawar Yang Sangat Langka

3. Ikan Zebra Pleco.

Zebra Pleco mempunyai corak hitam dengan garis-garis putih yang terlihat seperti Zebra. Zebra Pleco dengan ikan sapu sapu sebenarnya masih satu keluarga. Asal ikan ini dari Sungai Amazon dan merupakan jenis ikan hias sapu sapu yang termahal. Akan tetapi ikan ini sekarang sudah langka sekali dan jarang ditemukan, khususnya di alam liar.

4. Ikan Neon Tetra.

Ikan neon tetra adalah ikan yang memancarkan cahaya seperti namanya. Ikan hias air tawar langka ini merupakan jenis ikan hias yang sangat indah untuk di simpan di dalam akuarium. Nama ilmiahnya adalah Paracheirodon innesi. Ukuran tubuh ikan hias neon tetra kecil juga mempunyai warna dominan, yakni warna merah yang menghiasi bagian bawah tubuhnya dan warna biru yang mengkilat pada bagian yang melintang di sepanjang tubuhnya.

Beberapa jenis Ikan Air Tawar Yang Sangat Langka Baca Selengkapnya